DROPPING AIR BERSIH
Operator 3 07 Oktober 2019 09:38:35 WIB
WIROWARTA - Untuk menumbuhkan Jiwa sosial terhadap Masyarakat, Karang Taruna WM Desa wirokerten Berpartisipasi bersama Karang Taruna Kecamatan Banguntapan melakukan Baksos Air, atau Dropping Air bersih di kawasan terdampak kemarau di Dusun Nogosari dua Kelurahan Wukirsari Imogiri. Pada 6 Oktober 2019 Pukul 14.00 WIB. Dari hasil Donasi yang dikumpulkan Karang Taruna Kecamatan Banguntapan melalui Karang Taruna Desa, berhasil mengumpulkan kurang lebih 18 tangki yang nantinya akan di sebar di Kawasan Terdampak Kemarau panjang yang salah satunya di Kelurahan Wukirsari Imogiri.
Ada Delapan Daerah terdampak kemarau yang nantinya akan mendapatkan Dropping Air bersih dari, karang taruna Kecamatan Banguntapan dan Karang taruna WM yaitu, Dusun Semuten jatimulyo Dlingo, Dusin Badean Jatimulyo Dlingo, Dusun Buweng Wukirsari Imogiri, Dusun Nogosari Wukirsari Imogiri, Dusun Bulusan Srimartani Piyungan, Dusun Rejosari Srimartani Piyungan, Dusun Umbulsari Srimartani Piyungan, dan Dusun Kembangsari Srimartani Piyungan,
Komentar atas DROPPING AIR BERSIH
Formulir Penulisan Komentar
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
![](http://cdn-sid.bantulkab.go.id//assets/images/sid-berdaya.png)