KURANGI KETERGANTUNGAN GADGET PADA ANAK POKDARWIS GELAR LOMBA LATO-LATO
REDAKTUR 13 Februari 2023 20:06:54 WIB
WIROWARTA - Pokdarwis wirajaya menggelar Pasar blumbang #3 yang dilaksanakan pada hari minggu 12 Februari 2023 berlokasikan di area kolam grojogan rt 02 wirokerten, dalam gelaran pasar blumbang #3 ini pokdarwis juga mengadakan perlombaan Lato-Lato yang diikuti oleh 30 peserta anak-anak yang ada di kalurahan wirokerten.
Widayanto Ulu-ulu sekaligus pelaksana kegiatan pasar blumbang mengatakan pokdarwis wirajaya mengadakan perlombaan lato-lato karena permainan jadul tersebut sedang buming kembali pada saat ini dengan adanya perlombaan bermain lato lato ini anak jadi mengurangi dalam ketergantungan Gadget, permainan lato lato tersebut juga dapat melatih motorik anak, konsentrasi, kekuaran tangan dan juga melatih skil anak lanjut widayanto.
Pasar blumbang yang dipastikan selalu dilaksanakan setiap selapan atau 35 hari pada minngu wage ini, akan menyajikan jajanan jadul yang pastinya membuat kangen pengunjung untuk bernostalgia, tak hanya jajanan saja dalam gelaran pasar blumbang juga selalu ada hiburan music yang akan menghibur pengunjung pasar blumbang.
Komentar atas KURANGI KETERGANTUNGAN GADGET PADA ANAK POKDARWIS GELAR LOMBA LATO-LATO
Formulir Penulisan Komentar
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Lembaga Kalurahan Wirokerten Hadiri Gathering Bersama Wavin Indonesia
- Rintisan Desa Budaya Wirokerten Luncurkan Podcast "Turis" untuk Menggali Sejarah Lokal
- Dewikerten Gelar Makrab dan Outbound untuk Perkuat Soliditas Organisasi
- Ramah Lingkungan, Dewikerten Adakan Workshop Wayang Suket
- Desa Wisata Wirokerten Gelar Rapat Persiapan Malam Keakraban
- Rintisan Budaya Kalurahan Wirokerten Bahas Pencarian Sejarah Digital Lewat Podcast
- KWT Kalurahan Wirokerten Belajar Tata Kelola Daur Ulang Organik di Kalurahan Sumbermulyo
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License